1. Masukkan kartu ATM ke tempat yang telah disediakan
3. Setelah kita memasukkan PIN dengan benar maka akan muncul beberapa pilihan, pilih ‘LAYANAN LAIN’
4. Setelah itu pilih ‘TRANSFER’
5. Setelah kita memilih ‘TRANSFER’ maka akan muncul pertanyaan “APAKAH ANDA INGIN TRANSFER KE BANK LAIN?”. Jika kita ingin mentransfer ke bank lain maka pilihlah “YA”, namun jika kita tidak ingin mentransfer ke bank lain pilihlah “TIDAK”.
6. Pilih Rekening Pendebetan
Jika kita ingin mentransfer ke bank lain maka masukkan kode bank tujuan dan nomer rekening tujuan. Untuk mempermudah kita mengetahui kode bank yang menjadi tujuan kita, kita dapat memilih “LIST KODE BANK”.
Jika kita ingin mentransfer pada bank yang sama maka masukkan nomor rekening tujuan
7. Ketik jumlah denominasi
9. Transaksi Selesai, kita dapat mengambil kartu dan tanda bukti transaksi.
Referensi :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar